Kamis, 14 April 2011

TULANG RAWAN DAN TULANG

UNSUR-UNSUR KARTILAGO
( TULANG RAWAN )


1. SEL-SEL  :
           - KONDROBLAS
           - KONDROSIT
2. MATRIKS
           - SUBSTANSI DASAR
           - SERAT
3. TIDAK MENGANDUNG PEMBULUH DARAH,
    LIMFE DAN SYARAF
4. KECEPATAN METABOLISMENYA RENDAH

nFUNGSI TULANG RAWAN :
  1.  MENAHAN STRES MEKANIK TANPA   DISTORSI YANG PERMANEN
  2.  MENYANGGA JARINGAN LUNAK
  3.  PEREDAM BENTURAN  DAN   PERGESERAN SENDI
  4.  MEMUDAHKAN PERGERAKAN   TULANG

SEL TULANG RAWAN
nKONDROBLAS  à SEL MUDA TL RAWAN
nKONDROSIT à SINTESIS DAN SEKRESI  MATRIKS EKSTRA SEL  DAN BERADA DALAM LAKUNA (RONGGA MATRIKS)

MATRIKS KARTILAGO

n
nVARIASI  KOMPOSISI KOMPONEN MATRIKS à 3 JENIS TULANG RAWAN
1.TULANG RAWAN HIALIN
2.TULANG RAWAN ELASTIS
3.TULANG RAWAN FIBROSA
  ( FIBROKARTILAGO)
nKARTILAGO BERSIFAT AVASKULAR à MENDAPAT NUTRISI  MELALUI DIFUSI DARI KAPILER JARINGAN IKAT DIDEKATNYA ( PERIKONDRIUM )à
   SEHINGGA MEMPERLIHATKAN AKTIVITAS METABOLISME  KONDROSIT  RENDAH
nPERIKONDRIUM  ADALAH SELUBUNG JARINGAN IKAT PADAT YANG MENGELILINGI TULANG RAWAN
  MEMBENTUK PERTEMUAN TL RAWAN DAN JARINGAN YANG DISANGGA TL RAWAN TERSEBUT
   TULANG RAWAN  DIPERMUKAAN SENDI UNTUK PERGERAKAN TIDAK MEMILIKI PERIKONDRIUM  à DIPERTAHANKAN OLEH DIFUSI OKSIGEN DAN NUTRIEN DARI CAIRAN SYNOVIAL

SUBSTANSI DASAR CARTILAGO
I. GLIKOSAMINOGLIKAN
2. PROTEOGLIKAN (KONDROITIN   SULFAT )
3. GLIKOPROTEIN (KONDRONEKTIN)
4. ASAM  HIALURONAT



SERAT-SERAT CARTILAGO
1. SERAT KOLAGEN HALUS
2.SERAT KOLAGEN TEBAL
3.SERAT ELASTIS


NUTRISI TULANG RAWAN
SECARA DIFUSI MELALUI :
1. KAPILER DARAH
2. CAIRAN SINOVIAL

PERUBAHAN JARINGAN KARTILAGO

1. PERTUMBUHAN :
n- Interstiel  à mitosis kondrosit yg ada
n- Aposisi  à differensiasi sel perikondrium
2. REGENERASI
3. PEMBENTUKAN ASBESTOS
4. KALSIFIKASI MATRIKS

PERUBAHAN JARINGAN KARTILAGO

1. PERTUMBUHAN
        a. APOSISI ( EKSOGEN )
            Perubahan lapisan chondrogenik peri-
            kondrium berubah menjadi kondrosit
        b. INTERSTITIEL ( ENDOGEN )
            Kondrosit membelah dirià epifise
   2. REGENERASI
       Pada mamalia tidak terjadi
3. PEMBENTUKAN ASBESTOS
       MENUNJUKAN PROSES DEGENERASI
       TAMPAK GAMBARAN BERGARIS
       PADA MATRIKS HIALIN DAN
       ELASTIS ( tl rwn tua  krn agregasi kolagen yg   abnormal dan tebal)
   4. KALSIFIKASI MATRIKS
       HANYA PADA KONDISI TERTENTU   à   bertambah ukuran  dan volume kondrosit
       MENYEBABKAN KEMATIAN KONDRO
       SIT

PERTUMBUAHN INTERSTITIEL KARTILAGO

PERTUMBUAHN APOSISI KARTILAGO


KONDISI UNTUK KALSIFIKASI MATRIKS KARTILAGO
nKHONDROSIT TELAH DEWASA DAN HIPERTROFI  HINGGA DAPAT MENGHASILKAN ENZIM  ALKALI  FOSFATASE
nCUKUP ION Ca DAN FOSFAT DALAM CAIRAN TUBUH
nCUKUP  ENZIM  ALKALI  FOSFATASE UNTUK MENINGKATKAN  KADAR  ION FOSFAT
npH  BASA
nADANYA SUBSTANSI INTERSELULER
nSUBSTANSI ORGANIK AMORF
nMIKROFIBRIL KOLAGEN YANG  PUNYA AFINITAS TERHADAP GARAM KALSIUM
KONDISI UNTUK KALSIFIKASI MATRIKS KARTILAGO

HISTOGENESIS CARTILAGO
n) ASAL CARTILAGO : MESENKIM
n
n) PUSAT KONDRIFIKASI MINGGU KE 5
n) DIFFERENSIASI SEL-SEL MEMBESAR
n
n) PEMBENTUKAN :
      -  SUBSTANSI DASAR
      -  TROPOKOLAGEN
nTERBENTUK LAKUNA
n) DIFFERENSIASI KONDROBLAS
      MENJADI KONDROSIT
n) PEMBENTUKAN PERIKONDRIUM

PERAN KONDROSIT
nSINTESA FIBRIL KOLAGEN
nSINTESA GLIKOSAMINOGLIKAN 

KLASIFIKASI TULANG RAWAN
nA. TULANG RAWAN HIALIN ( >>> )
nB.TULANG RAWAN ELASTIS
nC. TULANG RAWAN FIBROSA





















0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Grants For Single Moms